Pages

Sabtu, 03 Januari 2015

Pertidaksamaan

apabila dalam persamaan kita hanya membahas mengenai penghubung dengan tanda sama dengan (=), maka dalam bab pertidaksamaan kita akan bertemu dengan banyak sekali tanda penghubung seperti lebih dari (>), kurang dari (<), lebih dari atau samadengan (>=), dan juga kurang dari atau sama dengan (<=). tentu saja setiap tanda hubung memiliki sifat-sifat dan aturan tersendiri. semua itu dapat kalian pelajari dengan mudah pada link yang telah disediakan di bawah ini. happy studying :)

0 komentar:

Posting Komentar